EVAKUASI ULAR


Petugas Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan kota depok POS WALI mengevakuasi seekor ular dari pemukiman warga di kawasan Permata Depok regency cluster Ruby cipayung kota depok pada hari Rabu, 25 Januari 2023. Pihaknya menerima laporan mengenai keberadaan ular itu pada pukul 15:30 WIB “Pelapor melihat ular saat beraktifitas di sekitar dalam kamar tidurnya,”. Petugas langsung berangkat ke lokasi penemuan ular. Petugas tiba di lokasi pukul 15:10 WIB. Ular itu lalu dievakuasi dengan menangkapnya dengan alat rescue berupa grab stick dan sarung tangan. Pukul 16:00WIB ular itu berhasil dievakuasi. “Ular berukuran kecil tersebut dimasukan ke dala wadah gelas dan dibawa ke kantor untuk di lepas bebaskan di habitatnya.

Tinggalkan sebuah komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *